Skip to content

Ferry Tjie

Ferry Tjie adalah Group Head of Finance di Flip yang memiliki pengalaman di bidang Finance selama 14 tahun. Sebelumnya, Ferry Tjie telah terlibat dalam pengambilan keputusan keuangan di perusahaan-perusahaan ternama seperti PricewaterhouseCoopers (PwC), ExxonMobil, FinAccel, aCommerce, dan Hactiv8 Indonesia.